PROGRAM STUDI KEAHLIAN
Kompetensi Keahlian :
- AGRIBISNIS TANAMAN PANGAN DAN HORTIKULTURA (104)
- AGRIBISNIS TANAMAN PERKEBUNAN (105)
- AGRIBISNIS PEMBIBITAN DAN KULTUR JARINGAN TANAMAN (106)
Dasar Kompetensi Kejuruan :
STANDAR KOMPETENSI dan KOMPETENSI DASAR
2. Mengidentifikasi tanaman dan pertumbuhannya
1. Menerapkan keselamatan, kesehatan kerja, dan lingkungan hidup (K3LH)
- Mendeskripsikan keselamatan dan kesehatan kerja (K3)
- Melaksanakan prosedur K3
- Menerapkan pekerjaan sesuai dengan SOP
- Menerapkan konsep lingkungan hidup
- Menerapkan ketentuan pertolongan pertama pada kecelakaan
- Menjelaskan sistem produksi tanaman
- Menjelaskan tanah sebagai tempat tumbuh tanaman
- Menjelaskan air sebagai unsur esensial bagi tanaman
- Menjelaskan cuaca sebagai faktor penting bagi tanaman
- Menjelaskan biotik-biotik dan abiotik dengan biotik sebagai faktor yang berpengaruh terhadap pertumbuhan tanaman
- Menjelaskan hubungan antara tanaman dan pertumbuhannya
- Menjelaskan sumber daya spesifik lokasi
- Mengidentifikasi alat dan mesin sesuai fungsinya
- Menjelaskan manual prosedur dari alat dan mesin
- Menyiapkan alat dan mesin
- Merawat alat dan mesin
4. Membiakkan tanaman secara generatif
- Menjelaskan prinsip pembiakan tanaman secara generatif
- Melakukan pembiakan tanaman secara generatif
- Memelihara benih hasil pembiakan secara generatif
5. Membiakkan tanaman secara vegetatif
- Menjelaskan prinsip pembiakkan tanaman secara vegetatif
- Melakukan pembiakan secara vegetatif
0 komentar:
Posting Komentar